Tuesday 13 March 2012

Menghilangkan kebiasaan isap jari pada bayi


Pada bulan-bulan pertama bayi memang memiliki insting untuk mengisap jari, bahkan kebiasaan ini sudah dilakukan sejak di dalam kandungan.

Kebiasaan
isap jari ini bisa saja menjadi kebiasaan untuk membuatnya merasa nyaman saat mereka merasa lapar, ketakutan, gelisah, kesepian atau bahkan bosan. Sebagian besar anak-anak berhenti dengan sendiri untuk menghisap jari pada usia 3 hingga 6 bulan, sehingga tidak akan menimbulkan masalah.

Namun jika kebiasaan ini berlanjut hingga balita, bisa mempengaruhi pertumbuhan giginya atau bahkan susunan gigi yang tak beraturan. Bahkan yang lebih parah adalah perkembangan bicaranya, termasuk gangguan saat mengucapkan kata-kata misalnya TS dan DS.

Dalam beberapa kondisi, meski jarang terjadi, kebiasaan mengisap j
ari setelah berumur 5 tahun bisa menimbulkan masalah emosional atau kegelisahaan saat akan mencoba menghentikan kebiasaan ini. Kalau sudah terjadi seperti ini biasanya memerlukan bantuan dokter.

Ada beberapa langkah yang mungkin bisa dicoba ibu di rumah untuk mengentikan kebiasaan mengisap
jari ketika usia anak sudah lebih dari 5 tahun.

1. Bicarakan kepada anak secara terbuka tentang dampak kebiasaan mengisap
jarinya ini.

2. Jangan memaksanya, lakukan secara perlan dengan tetap memberikan pengertian dampak kebiasaanya.

3. Lakukan dengan cara memberi imbalan saat setengah dia berhasil tidak mengisap j
arinya dengan jangka waktu yang sudah ditentukan.

4. Beri ramuan pada jari-jarinya atau dot yang biasa diisapnya dengan temulawak atau ramuan yang pahit saat dia tertidur. Ini akan membuatnya berhenti karena rasa pahit yang ditimbulkan.


Berikut masalah atau kondisi yang dapat ditimbulkan oleh kebiasaan menghisap jari seperti dikutip dari DentalHealthSite, antara lain:

1. Langit-langit mulut akan terdorong ke atas menyebabkan berbagai masalah termasuk masalah bicara.
2. Lengkung gigi sempit.
3. Gigi berjejal oleh karena lengkung gigi sempit.
4. Kulit pada jempol pecah-pecah dan kapalan.
5. Infeksi jari dan kuku.
6. Peningkatan risiko terinfeksi cacing kremi.
7. Meningkatnya risiko infeksi lain.

1 comment:

  1. SALAM KENAL SEMUA,…!!! SAYA MAS JOKO WIDODO DI SURABAYA.
    DEMI ALLAH INI CERITA YANG BENAR BENAR TERJADI(ASLI)BUKAN REKAYASA!!!

    Saya Sangat BerTerima kasih Atas Bantuan Angka Ritual AKI…Angka AKI KANJENG Tembus 100%…Saya udah kemana-mana mencari angka yang mantap selalu gak ada hasilnya…sampai- sampai hutang malah menumpuk…tanpa sengaja seorang teman lagi cari nomer jitu di internet…Kok ketemu alamat KI KANJENG..Saya coba beli Paket 2D ternyata Tembus…dan akhirnya saya pun membeli Paket 4D…Bagai di sambar Petir..Ternyata Angka Ritual Ghoib KI KANJENG…Tembus 4D…Baru kali ini saya mendapat angka ritual yang benar-benar Mantap…Bagi saudara yang ingin merubah Nasib anda seperti saya…Anda Bisa CALL/SMS Di Nomer KI KANJENG DI 085-320-279-333.(((Buktikan Aja Sendiri Saudara-Saudari)))

    …TERIMA KASIH ATAS BANTUANNYA AKI KANJENG…

    **** BELIAU MELAYANI SEPERTI: ***
    1.PESUGIHAN INSTANT 10 MILYAR
    2.UANG KEMBALI PECAHAN 100rb DAN 50rb
    3.JUAL TUYUL MEMEK
    4.ANGKA TOGEL GHOIB.DLL..

    …=>AKI KANJENG<=…
    >>>085-320-279-333<<<

    ReplyDelete